
Info | Desa Wonokroma adalah Sebuah desa yang ada di kecamatan Alian Kabupaten kebumen yang terletak di sebelah timur kota kebuman,Desa Wonokromo merupakan jalan alternatif yang menghubungkan kota kebumen dengan kota Wonosobo via jalur alternatif Jl.Wonokromo Wadaslintang.
memperingati hari jadi kemerdekaan 17 Agustus desa Wonokromo mengadakan karnaval 17 Agustus.Dalam acara ini di sambut antusias seluruh lapisan warga desa wonokromo,mereka semua antusias menyambut dan ikut dalam iring iringan yang yang di arak sepanjang desa wonokromo.
Dalam acara karnaval 17 Agustus ini di meriahkan dimeriahkan oleh seluruh lapisan warga desa wonokromo dan kesenian tradisional seperti:
- Ebeg atau kuda lumping
- Rebana
- Rodad
- Janeng
- Drum Band
Selain itu peserta karnaval desa wonkromo juga memperagaakan kebiasaan sehari hari di lingkungan masyarakat dalam mata pencaharian seperti:
- Membawa hasil tani seperti padi pisang dan lain lain
- Simulasi Pakaina adat petani.
- Bahkan simulasi Gotongan kayu yang sering di lakukan warga desa setempat dalam sehari hari.
- dan iring iringan Santri juga pelajar dan lain lain.
Buat teman teman yang tidak bisa menyaksikan karnaval secara langsung teman teman juga bisa menyaksikan video di bawah ini yang berhasil di abadikan oleh WargaNet saudara M.Sodiq dalam akun sosial media beliau.dan jangan lupa teman teman bisa memberi komentar dan like bila suka dan Subcribe tentunya
Langsung aja KLIK DISINI UNTUK MELIHAT VIDEO.
Berikut Foto yang berhasil saya abadikan dari salah satu warganet dengan akun sosial medianya atasnama Vidianti Ecris





Semoga bermanfaat dan bila ada tulisa yang kurang pas dengan sesuai keadaan yang sebenarnya mohon maaf sebesar besarnya dan jangan sungkan untuk memberi masukan dan meluruskanya.
- Aniversary Karawang Retro ke-5 Mengadakan Kegiatas Sosial Di Park Land Podomoro,Karawang Barat - Agustus 11, 2024
- Masalah Dan Solusi Roda Dengung Saat Perjalanan - Agustus 6, 2024
- Penyebab Masalah Mobil Karburator Mati Mendadak - Agustus 1, 2024